Terpopuler

2 Band Rock Legendaris Di Bali

 Jumat, 25 November 2022

Sejarahbali.com

IKUTI SEJARAHBALI.COM LAINNYA DI GOOGLE NEWS

Sejarahbali.com, Denpasar - 

1. HARLEY ANGELS, GRUP ROCK BALI JUARA FESTIVAL ROCK INDONESIA PERTAMA ERA DELAPAN PULUHAN

Harley Angels, grup musik rock asal Bali mengawali karir bermusik dari salah satu Bar, bernama Kayu Api di  Legian, Kuta, Badung. Lagu Rock dan Blues menjadi aliran musik sering dibawakan setiap kali tampil menghibur pengunjung Pub dan Kafe di kawasan Kuta.Ngamen di Pub dan Kafe dilakukannya sebelum mengusung nama Harley Angels.

Dengan personil, Putu Indrawan (Bas), Bambang (vocal), Manto (gitar), Dodot (keybord), dan Nyoman Kabe (drum).Meskipun ke empat personil mengawali karir dari Band pub dan kafe.Akan tetapi, Harley Angels telah torehkan prestasi dalam sejarah kancah permusikan nasional.Yaitu, dengan menyabet juara satu dalam Festival Rock Indonesia perdana dihelat Log Zhelebour di Surabaya era delapan puluhan.

"Kami awalnya ngamen di Kayu Api di Legian.Bar tersebut sangat Legend kala itu.Hampir dua kali seminggu main di sana (Kayu Api), " kata I Putu Indrawan, Sang Basis di Denpasar. Setelah beberapa lama ngamen di Kayu Api datang promotor bernama Log Zhelebour. Kala itu menyampaikan, akan menggelar Festival Band Rock se Indonesia.

2. KARIR BERMUSIK LEGENDA ROCK BALI CRAZY HORSE DIAWALI DARI CAFE


Halaman :


Sejarah Bali Bali Sejarah 2 Band Rock Legendaris Harley Angels Crazy Horse



Tonton Juga :



Terpopuler Lainnya :










Sejarah Terpopuler





TRENDING TERHANGAT