Apa Kata Mereka

Apa Kata Mereka Tentang Channel Sejarah Bali dari Anak Agung Gede Agung Abhidamma

 Sabtu, 12 November 2022

Sejarahbali.com

IKUTI SEJARAHBALI.COM LAINNYA DI GOOGLE NEWS

Sejarahbali.com, Denpasar - 

Mari Kita dengar APA KATA MEREKA dari Anak Agung Gede Agung Abhidamma tentang Channel Sejarah Bali. Menyajikan Sejarah Bali dengan keindahan alam dan cerita di masa lampau yang selalu aktual. Beliau merupakan salah satu Tokoh Muda Puri Agung Gianyar.

Ditemukannya Ketu bertahtakan emas diperkirakan berusia satu abad di Puri Agung Gianyar. Yang sempat menyita perhatian masyarakat ditemukan pertama kali oleh, Salah satu tokoh muda Puri Agung Gianyar, Anak Agung Gede Agung Abhidamma di salah satu gudang di areal Puri Agung Gianyar.

Menurut cerita awal mula Anak Agung Gede Agung Abhidamma menemukan Ketu tersebut pada12 Oktober 2022 siang hari. Tepatnya saat Dirinya beserta beberapa brayanya sedang bersih-bersih di Gudang di Puri Agung Gianyar.

"Saya beserta beberapa braya tidak sengaja menemukan Ketu tersebut saat bersih-bersih di sebuah gudang di Puri Agung Gianyar, " jelasnya.

Setelah ditelusuri bahwa, pemilik Ketu tersebut adalah, Ida Bhagawad Istri Rai yang juga salah satu dari permaisuri dari Raja Gianyar, Ida Idewa Gede Raka.


Halaman :


Sejarah Bali Bali Sejarah Apa Kata Mereka Channel Sejarah Bali Anak Agung Gede Agung Abhidamma


Tonton Juga :



Apa Kata Mereka Lainnya :










Sejarah Terpopuler





TRENDING TERHANGAT