Klasik

Pantai Kuta

 Rabu, 13 Agustus 2014

Sejarahbali.com

IKUTI SEJARAHBALI.COM LAINNYA DI GOOGLE NEWS

Sejarahbali.com, Badung - 
Kuta merupakan salah satu destinasi pariwisata yang terkenal di Bali. Memiliki pantai dengan pasir putih dan ombak yang tinggi membuat pantai kuta menjadi tempat yang menarik bagi para wisatawan baik wisatawan domestik maupun mancanegara dan juga menjadi surganya para surfer. Banyak hotel dan resto berdiri di sana, mulai dari kelas melati hingga bintang 5 dapat ditemui disana. 
 
 
 
 
Pada tahun 2002 di bulan Oktober, Kuta sempat diguncang bom yang dilakukan oleh teroris dan menewaskan sedikitnya 202 orang yang kebanyakan warga negara asing. Untuk mengenang para korban tragedi bom bali tersebut, maka dibuatkanlah sebuah monument tepat di lokasi ledakan. Dan kembali pada tahun 2005 di bulan yang sama, Kuta dikejutkan kembali oleh dahsyatnya ledakan bom yang kembali dilakukan oleh para teroris.

Penulis : TImLiputan

Editor : SejarahBali



Sejarah Bali Sejarah Bali Wisata


Tonton Juga :











Sejarah Terpopuler





TRENDING TERHANGAT